Kegiatan pembinaan ketahanan pangan oleh Binpotdirga Koharmatau bekerjasama dengan BP2 (Badan Penyuluhan Pertanian) Colomadu di Depohar 50.
07 Agustus 2024
Home »
» Pembinaan ketahanan pangan oleh Binpotdirga Koharmatau
"Pusat Pemeliharaan Alutsista Radar TNI Angkatan Udara"
Depo Pemeliharaan 50 (Depohar 50) adalah satuan pelaksana pemeliharaan di bawah Komando Pemeliharaan dan Materiil TNI Angkatan Udara (Koharmatau) yang bertugas melaksanakan pemeliharaan tingkat berat peralatan radar TNI Angkatan Udara, pembinaan personel spesialis radar dalam rangka pemeliharaan on-site dan off-site, maupun menyelenggarakan kesiapan test bench
0 komentar:
Posting Komentar